Senin, 29 September 2014

Flowchart Dan Algoritama Beberapa Bidang Datar

Apa itu Algoritma ?
Algoritma merupakan kunci dari bidang ilmu komputer, dan pada dasarnya setiap hari kita melakukan aktivitas algoritma. Kata algoritma berasal dari sebutan Algorizm (Abu Abdullah Muhammad Ibn Musa Al Khwarizmi, ahli matematika Uzbekistan)

Definisi Algoritma adalah urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis dan logis untuk pemecahan suatu permasalahan


Arti umum adalah serangkaian urutan langkah-langkah yang tepat, logis, terperinci, dan terbatas untuk menyelesaikan suatu masalah yang disusun secara sistematis.

1.  Algoritma adalah inti dari ilmu komputer

2.  Algoritma adalah urutan-urutan dari instruksi atau langkah-langkah untuk menyelesaikan  suatu masalah

3.  Algoritma adalah blueprint dari program

4.  Sebaiknya disusun sebelum membuat program

5.  Kriteria suatu algoritma: Ada input dan output
Efektifitas dan efisien
Terstruktur

Langkah-langkah dalam algoritma harus logis dan harus dapat   ditentukan  bernilai salah atau benar
Pembuatan algoritma harus selalu dikaitkan dengan:
 Kebenaran algoritma
    Kompleksitas (lama dan jumlah waktu proses dan penggunaan memori)

Kriteria Algoritma yang baik:

    Tepat, benar, sederhana, standar dan efektif
    Logis, terstruktur dan sistematis
    Semua operasi terdefinisi
    Semua proses harus berakhir setelah sejumlah langkah dilakukan
    Ditulis dengan bahasa yang standar dengan format pemrograman agar mudah untuk diimplementasikan dan tidak menimbulkan arti ganda.

“Suatu algoritma harus menghasilkan output yang tepat guna (efektif) dalam waktu yang relatif singkat dan penggunaan memori yang relatif sedikit (efisien) dengan langkah yang berhingga dan prosesnya berakhir baik dalam keadaaan diperoleh suatu solusi ataupun tidak adanya solusi.”

Untuk lebih jelasnya masi lihat contoh algoritma dan flowhart di bawah ini

  1. Menentukan Luas dan Keliling Persegi (bujur sangkar)
  • Mulai
  • Input nilai sisi
  • Hitung luas dengan  menggunakan formula = sisi kali sisi
  • Hitung Keliling dengan menggunakan formula = empat kali sisi
  • Cetak nilai Luas
  • Cetak Nilai Keliling
  • Selesai

  •  
     
     
     
     
     
     
     
     
     
     
    Berhubung sudah larut malam nanti saya lanjuut contoh algoritma dan flowchartnya.. 
     
    BERSAMBUN.....

0 komentar:

Posting Komentar